Manfaat
Bangun Pagi Hari sangat besar kawan , orang yang bangung pagi hari
biasanya hidupnya akan selalu bahagia dan sehat kawan, kawan juga bisa
mengatur waktu untuk melakukan hal hal yang kawan inginkan.bagi kawan
yang muslim bangun pagi hari bisa di manfaatkan untuk sholat tahajud dan
subuh. oke nih langsung aja 6 Manfaat Bangun Pagi Hari Yang Sangat Berguna versi webunic :
1.Mengurangi Beban Pikiran Anda
Foto Orang Yang Terlalu Banyak Pikiran |
Bangun Pagi Hari dapat merefreshkan otak otak kawan sekalian. Tidak
hanya itu kawan beban pikiran kawan juga dapat berkurang apabila Kawan
bangun di pagi hari ,karena apa? karena apabila seseorang bangun di pagi
hari, semua kegiatan ataupun pekerjaannya bisa di kelola dengan
semaksimal mungkin, jadi beban pikiran kawan tidak terlalu banyak dan
otak menjadi fresh serta segar untuk berfikir kedepannya.
2.Dapat Menyehatkan Tubuh
Foto Olahraga Pagi hari |
Bangun di pagi Haru ternyata dapat menyehatkan tubuh melalui olahraga
kawan, olahraga di pagi hari itu sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Olahraga di pagi hari sangat menyehatkan tubuh karena otot otot dan
seluruh organ tubuh kita masih fresh (segar) jadi itu sangat baik untuk
dilakukan. Anda juga akan merasa energik apabila Anda berolahraga di
Pagi hari kawan.
3.Menjemur Tubuh dari Sinar Matahari
Foto Berjemur |
Maksud dari ini adalah apabila kawan bangun di pagi hari kawan bisa
merasakan hangatnya sinar pagi matahari kawan, itu sangat baik untuk
kesehatan Anda kawan,Sinar matahari dalam memenuhi pembentukan tulang
kawan juga lho , karena paparan sinar matahari di pagi hari itu dapat
menghasilkan vitamin D pada tubuh kita kawan. maksimal untuk berjemur di
pagi hari yaitu sampai jam 10.00.
4.Waktu Sarapan jadi Teratur
Foto Sarapan Pagi Hari |
Banyak Orang Menyepelekan yang satu ini, eitt!! itu salah besar , karena
sarapan itu baik untuk kesehatan kawan. Orang Yang sarapan dan orang
yang tidak sarapan cenderung berbeda kawan, berbeda apanya? berbeda pola
pikir nya kawan, karena sarapan pagi hari , akan menambah kerja otak
kita jadi maksimal dan baik kawan, sedangkan orang yang tidak sarapan
biasanya pikirannya cenderung menurun, karena disamping berfikir orang
yang tidak sarapan kebanyakan akan merasa lapar saat berfikir dalam
memecahkan sesuatu masalah.
5.Selalu Berfikir Positif
Foto berfikir Positif |
Orang Yang bangun Pagi Kebanyakan akan selalu berfikir postif (positif
Thiingking), setiap dalam mengambil keputusan orang yang bagung pagi
pasti memikirkan nya dengan baik baik dan selalu berfikir postif,
mengapa mereka berfikir positif ? Karena mereka yang bangun pagi dan
melakukan aktifitas no 1 sampai 4, dari mengurangi beban
pikiran,berolahraga dan sarapan mereka akan merasa lebih fit dan
sehat,nah hal itu menilbulkan pikiran pikiran postifi dalam mengambil
keputusan atau segala tingakan yang akan di lakukannya.
6.Terhindar Dari Kemacetan
Foto Kemacetan |
Apabila kita bangun pagi kita dapat mengkelola waktu dengan baik ,
apabila kawan tinggal di kota kota besar apalagi metropolitas, kemacetan
itu sudah hal biasa kawan,, nah dengan bangun pagi anda bisa mengkelola
waktu dengan tepat dan terhindar dari kemacetan jalanan yang parah
kawan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar