Sajianberita - Akhirnya, Microsoft Windows 8 Release Preview (RP) resmi diluncurkan pada 31 Mei 2012 atau 1 Juni 2012 waktu Indonesia. Windows 8 RP ini dapat di download dengan 2 cara, yaitu melalui program updater atau melalui ISO file.
Manakah yang sebaiknya kamu pilih?
Program updater akan secara otomatis meng-upgrade sistem yang lama langsung ke Windows 8 RP. Keuntungannya adalah data-data lama di komputer kamu tidak akan dihapus.
ISO file mengharuskan kamu untuk mendownloadnya terlebih dahulu, memburningnya ke DVD blank, lalu menginstallnya melalui DVD tersebut. Keuntungannya proses cepat dan sistem benar-benar fresh. Kekurangannya adalah kamu diwajibkan untuk mem-backup data-data lama kamu.
Install melalui program updater dapat di download di sini
Install melalui ISO file dapat di download di sini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar